by Kamal | Oct 23, 2025 | Artikel BEM, Berita, Organisasi Kemahasiswaan
Pada Sabtu, 18 Oktober 2025 bertempat di Ruang Theater KH. Abdullah Masduki, Badan Eksekutif Mahasiswa (@bemalmaata) melaksanakan kegiatan Latihan Dasar Kepemimpinan (LDK) BEM Tahun 2025. Kegiatan LDK ini bertujuan mencetak kader pemimpin mahasiswa yang berintegritas,...
by Kamal | Oct 22, 2025 | Prestasi Nasional
Selamat kepada mahasiswi Prodi Farmasi Universitas Alma Ata, Nadia Salma Fauzia atas diraihnya Juara 1 Lomba Poster Tingkat Nasional dalam kompetisi Pharmafest 2025 yang diselenggarakan oleh HIMAFAR UNJAYA pada 29-31 Agustus 2025.
by Kamal | Oct 21, 2025 | Berita
Delegasi mahasiswa KIP Universitas Alma Ata menghadiri kegiatan Pembinaan Mahasiswa KIP Kuliah “Penguatan Potensi Mahasiswa Penerima KIP Kuliah Untuk Sukses Berkarya Meraih Masa Depan” yang diselenggarakan oleh Pusat Pembiayaan dan Asesmen Pendidikan Tinggi (PPAPT),...
by Kamal | Oct 15, 2025 | Berita
Delegasi Mahasiswa internasional Universitas Alma Ata, Busari Afeez Babatunde (Nigeria) dari Prodi S2 PAI, Musharraf Hussain (Pakistan) dari Prodi Gizi, Salsabila Maheng (Thailand) dari Prodi PGSD, didampingi oleh Pembina Bahasa Indonesia bagi Penutur Asing (BIPA)...
by Kamal | Oct 7, 2025 | Berita
Mahasiswa Prodi S1 Sistem Informasi Universitas Alma Ata, Moh. Jailani berhasil berhasil terpilih sebagai Google Student Ambassador (GSA)Tahun 2025! Program ini bertujuan menjaring mahasiswa yang siap menjadi duta teknologi AI di kampus, khususnya dalam mendorong...